Dialog Ust. Handy Noer
dg Mufti Ulama Suriah.
Pada kesempatan bertemu dengan salah seorang #ulama #mufti suriah , saya bertanya kepada beliau apa yang sesungguhnya
terjadi di Suriah? apakah benar #Assad telah membantai
rakyatnya?. .
Beliau menjawab; "Itu fitnah, Suriah adalah negeri yang damai kami hidup dalam kedamaian dan penuh persaudaraan. Hingga datangnya #ISISke #Suriah, bahkan kami tidak tahu mereka datang tiba2. Memang benar disana ada kelompok anti pemerintah, tetapi itu hanya kelompok kecil dan tidak berdampak apa2 terhadap pemerintahan.
Di Suriah #sunni dan #syiah hidup damai, dan anda tidak perlu
khawatir#Ahlussunnah tetap akan berdiri tegak di bumi Suriah.
Hingga akhirnya ISIS datang merusak negeri kami. Jika kita ingin
memahami ISIS, maka kenalilah perbuatannya yang selalu menyerang umat #Islam. Tak ada ciri Islam melekat pada mereka. #Rasulullah saja dulu bermuamalah sangat baik dengan
lawan-lawannya, walaupun sudah banyak rasa sakit yang dialaminya. Apalagi
dengan umat Islam saat ahlu #Mekkah, saat pembebasan Kota
Mekkah. Jadi, tetap tidak dibenarkan dengan kekerasan, seperti yang dilakukan
ISIS saat ini,”
(*) Mufti Suriah, Syeikh Adnan al Fayouni,
ulama aswaja tarekat naqsabandi